Buka Bersama Bulan Ramadhan 1439H - 2018M ( BANIN )


 Suasana Buka Bersama Bersama Sebagian Talamidzh Ma'had ( 1 )

Suasana Buka Bersama Bersama Sebagian Talamidzh Ma'had ( 2 )

 Sambil Menunggu Adzan Maghrib Berkumandang, Para Talamidzh Membaca Doa Berbuka Secara Berjama'ah  dan Saling Bahu Membahu Dalam Menyiapkan Ifthar ( 1 ) 

 Mengikuti Tren Masa Kini ( Wefie )

 Sambil Menunggu Adzan Maghrib Berkumandang, Para Talamidzh Membaca Doa Berbuka Secara Berjama'ah  dan Saling Bahu Membahu Dalam Menyiapkan Ifthar ( 2 )

 Acara Malam Hari Setelah Sholat Tarawih di Masjid Al-Khoir, Para Talamidzh Diberikan Sedikit Kegiatan di Ma'had ( 1 )

 Acara Malam Hari Setelah Sholat Tarawih di Masjid Al-Khoir, Para Talamidzh Diberikan Sedikit Kegiatan di Ma'had ( 2 )

SURABAYA, 27 MEI 2018M

TIM LPI AU_AUB

Buka Bersama (Khusus Banat/Wanita) di Mahad LPI Al-Ustadz Achmad Umar Baradja


Bismillahirrahmanirrahim...
    Segala Puji dan Keagungan ALLAH Subhanahu Waa Ta'ala, Sholawat Serta Salam Semoga Selalu Tercurahkan Kepada Baginda Besar Nabi Muhammad Shollahu Alaihi Wasallam.
   Alhamdulillah,, Kami Selaku Pengurus LPI AL-USTADZ ACHMAD UMAR BARADJA Memohon Dukungan, Khususnya Setiap Orang Tua Wali Murid Untuk Mensukseskan Buka Bersama dan Tarawih Berjama'ah Ini Di Ma'had Kami Dengan Keikutsertaan Ananda, Yaitu,
Pada Hari: SELASA, 13 RAMADHAN 1439H / 29 MEI 2018M.
   Semoga ALLAH Subhanahu Waa Ta'ala Memberikan Selalu Rahmat, Taufik, dan Hidayahnya Kepada Kita Semua, Aamiin...

Wassalamualaikum Wr Wb

Pondok Ramadhan di Bulan Yang Penuh Berkah



Bismillahirrahmanirrahim...
    Segala Puji dan Keagungan ALLAH Subhanahu Waa Ta'ala, Sholawat Serta Salam Semoga Selalu Tercurahkan Kepada Baginda Besar Nabi Muhammad Shollahu Alaihi Wasallam.
   Alhamdulillah,, Kami Selaku Pengurus LPI AL-USTADZ ACHMAD UMAR BARADJA Memohon Dukungan, Khususnya Setiap Orang Tua Wali Murid Untuk Mensukseskan Pondok Ramadhan dan Qiyamullail Tahun Ini Di Lembaga Kami Dengan Keikutsertaan Ananda, Yaitu,
Pada Hari: AHAD-SENIN 11-12 RAMADHAN 1439H / 27-28 MEI 2018M.
   Semoga ALLAH Subhanahu Waa Ta'ala Memberikan Selalu Rahmat, Taufik, dan Hidayahnya Kepada Kita Semua, Aamiin...

Wassalamualaikum Wr Wb

Suasana Imtihan Semester Genap Th.Ajaran 1438H-1439H / 2017M-2018M

 Suasana Para Talamidzh/Santriwan Yang Sedang Mengikuti Imtihan Semester Genap Di Ma'had

 Suasana Para Talamidzh/Santriwan Yang Sedang Mengikuti Imtihan Semester Genap Di Ma'had


Suasana Para Talamidzh/Santriwan  Sedang Mendengarkan Nasihat Dari Para Asatidz Sebelum Libur Ramadhan 1439H-1440H

Suasana Para Talamidzh/Santriwan  Sedang Mendengarkan Nasihat Dari Para Asatidz Sebelum Libur Ramadhan 1439H-1440H

Suasana Para Talamidzhah/Santriwati Yang Sedang Mengikuti Imtihan Semester Genap Di Ma'had

       Kegiatan Imtihan Pada Semester Genap Tahun Ini Dilaksanakan Pada Tanggal 23-25 Sya'ban 1439H - 9-10 Mei 2018M.
       Semoga Mereka Kelak Menjadi Rijalus Sholeh dan Mar'atus Sholihah, Sehingga Bisa Menjadi Khalifah/Pengganti Kita Yang Terbaik Pada Zamannya.. Aamiin Allahumma Aamiin.

TIM LPI AU_AUB

Pendaftaran Murid Baru, Angkatan 1439H-1440H/2018M-2019M

~Pendaftaran Murid Baru~

Ahlan Wasahlan...
Jika Ingin Putra-Putri Anda Menjadi Rijalus Sholeh&Mar'atus Sholihah Yang Cerdas Untuk Mendalami Agama Islam, Bahasa Arab, Serta Memiliki Akhlakul Karimah, Segeralah Bergabung di Lembaga Kami...

» Syarat Pendaftaran:
-Mengisi Formulir Pendaftaran
-Uang Pangkal&Daftar Ulang Terjangkau
-Minimal Anak Berusia 8th

» Jadwal Belajar :
-Hari    : Senin, Rabu, dan Jum'at
              Selasa, Kamis dan Sabtu
-Pukul : 07.00 - 09.00 (Pagi)
             15.00 - 17.00 (Sore)
             18.00 - 20.00 (Malam)

» Bagi Anda Yang Berminat Untuk Mengkaji Ilmu Fiqih/Bahasa Arab/Kitab Lainnya (Takhassus), Kami Meluangkan Waktu Khusus Bagi Anda di Hari&Waktu Tertentu.

» Materi Pelajaran :
-Mendalami Ilmu Al-Qur'an (Dari Segi Tahfidz, Tajwid & Tafsir)
-Mendalami Ilmu Hadits
-Mendalami Ilmu Fiqih dan Bahasa Arab

' The World In My Hand, الأَخِرَةُ في قَـلْبِي '
''Dunia DiTanganku, Akhirat DiHatiku''
   
NB:
-Pendaftaran Kelas Baru,  Mulai:  Selasa, 1 MEI 2018M  / 15 Sya'ban 1439H  s/d Rabu, 4 Juli 2018M / 20 Syawal 1439H .
-Pendaftaran Kelas Bisa Ditutup Sewaktu-Waktu, Jika Kelas Sudah Terpenuhi.

Hubungi Kami di Kantor Ma'had :
Jl.Danakarya I/63 SURABAYA-JATIM
Tlp :(031) 3521750
Hp: 0878 54535863    



» Atau untuk pendaftaran online, bisa langsung isi form di bawah ini :